Lombok adalah sebuah pulau dikepulauan Sunda Kecil atau Nusa Tenggara yang terpisahkan oleh Selat Lombok dari Bali di sebelah barat dan Selat Alas di sebelah timur dari Sumbawa. Lombok terkenal dengan keindahan pantai dan bawah laut nya serta keindahan budaya dan keindahan alam lain nya ini menjadi salah satu tempat tujuan wisata.
Daftar HargaHarga Sudah Termasuk
- Transport AC Standard Pariwisata
- Akomodasi Hotel Selama 2 malam
- Tiket masuk objek wisata
- Air Mineral Botol
- Makan Sesuai Program
- Banner Kegiatan ( untuk Group )
- Dokumentasi
Harga Belum Termasuk
- Optional Tour
- Tambahan Menu Makanan
- Tips Crew